Materi Matematika Kelas 6 Semester 1 Lengkap

Materi matematika kelas 6 semester 1 membahas tentang konsep perhitungan dasar secara lebih mendalam. Beberapa materi berikut ini telah dipelajari atau diperkenalkan di kelas 4 dan kelas 5 SD. Setiap materi tersebut memiliki beberapa sub bab yang memuat pembahasan lebih rinci mengenai pokok bahasan. Sehingga diharapkan memudahkan guru dan siswa dalam proses belajar mengajar.

Selain itu, ada juga materi matematika kelas 6 kurikulum 2013 edisi revisi yang diambil dari buku matematika yang telah diterbitkan oleh dinas kementerian pendidikan dan kebudayaan. Semoga daftar pelajaran matematika yang diberikan berikut ini dapat bermanfaat, khususnya untuk sekolah tingkat sekolah dasar (SD) kelas 6 semester 1 (ganjil).

Berikut materi matamatika kelas 6 (enam) semester 1.

Bab 1 Operasi Hitung Bilangan Bulat
A. Sifat Operasi Hitung
B. Pengerjaan Hitung Campuran
C. Operasi FPB dan KPK pada Dua Bilangan
D. Menentukan FPB dan KPK pada Tiga Bilangan
E. Menentukan Akar Pangkat Tiga
F. Menyelesaikan Masalah yang Melibatkan Operasi Hitung

Bab 2 Pengukuran Volume Per waktu
A. Mengenal Satuan Volume
B. Operasi Hitung Satuan Waktu
C. Mengenal Satuan Debit
D. Menyelesaikan Masalah yang Berkaitan dengan Satuan Debit

Bab 3 Menghitung Luas
A. Menghitung Luas Bangun Datar
B. Menghitung Luas Segi Banyak
C. Menentukan Luas dan Keliling Lingkaran
D. Menentukan Volume Prisma Segitiga dan Tabung

Pelajari : Soal Unsur Unsur Lingkaran Kelas 6 dan Jawaban

Bab 4 Mengumpulkan dan Mengolah Data
A. Mengumpulkan dan Membaca Data
B. Mengolah dan Menyajikan Data Dalam Bentuk Tabel
C. Menafsirkan Sajian Data

Materi Matematika Kelas 6 Kurikulum 2013 Revisi 2018

Bab 1 Bilangan Bulat
A. Membaca Dan Menulis Lambang Bilangan Bulat
B. Mengurutkan Dan Membandingkan Bilangan Bulat
C. Operasi Hitung Bilangan Bulat
D. Menyelesaikan Masalah Sehari – Hari Dengan Bilangan Bulat

Bab 2 Lingkaran
A. Hal – Hal Yang Berkaitan Dengan Lingkaran
B. Keliling Lingkaran
C. Luas Lingkaran

Bab 3 Bangun Ruang
A. Membaca Dan Menulis Lambang Bilangan Bulat
B. Luas Permukaan Bangun Ruang
C. Volume Ruang

Bab 4 Statistika
A. Modus (Data Yang Sering Muncul)
B. Median (Data atau Nilai Tengah)
C. Mean (Nilai atau Data Rata – Rata)
D. Nilai Yang Tepat Mewakili Modus, Median, dan Mean

Demikian penjabaran singkat dari materi matematika kelas 6 semester 1. Untuk materi matematika kelas 6 semester 2, silahkan Gengs membuka link berikut ini: Materi Matematika Kelas 6 Semester 2

Pelajari Juga : 35 Soal Matematika Kelas 6 Semester 1

Perlu kita ketahui bahwa setiap tahun kemungkinan ada perbaikan dan penyempurnaan standar kurikulum dalam Pendidikan. Maka apabila ada kekurangan terhadap daftar atau poin-poin materi yang saya sajikan, saya mohon maaf yang sebesar-besarnya. Terima kasih dan semoga bermanfaat.

sheetmath

Tinggalkan Balasan

Kembali ke atas